Pelaku Usaha Mikro Souvenir di Tomohon Harus Ditingkatkan

Tomohon,satuuntuksemua.id—
Wali Kota Tomohon Caroll J. A. Senduk SH meyakini keberadaan usaha mikro sebagai bentuk kehadiran yang dapat mendukung potensi pariwisata di Tomohon sebagai Kota Pariwisata.

Hal itu dikatakan Wali Kota Caroll Senduk saat berlangsungnya Kegiatan Bimbingan Teknis Pengembangan Usaha Mikro dengan orientasi Peningkatan Skala Usaha menjadi usaha kecil dalam bidang souvenir, bertempat di Hotel Wise Tomohon Selasa, (21/11/2023).

Kata Wali Kota, Pemkot Tomohon terus berkomitmen memberikan dukungan maksimal dalam pengembangan usaha mikro.

Wali Kota Tomohon Caroll J. A. Senduk SH meyakini keberadaan usaha mikro sebagai bentuk kehadiran yang dapat mendukung potensi pariwisata di Tomohon sebagai Kota Pariwisata.

Hal itu dikatakan Wali Kota Caroll Senduk saat berlangsungnya Kegiatan Bimbingan Teknis Pengembangan Usaha Mikro dengan orientasi Peningkatan Skala Usaha menjadi usaha kecil dalam bidang souvenir, bertempat di Hotel Wise Tomohon Selasa, (21/11/2023).

Kata Wali Kota, Pemkot Tomohon terus berkomitmen memberikan dukungan maksimal dalam pengembangan usaha mikro.

Imbuhnya, kegiatan ini tidak hanya memberikan pengetahuan praktis tetapi juga memberikan platform bagi para peserta untuk berbagi pengalaman dan membangun jejaring bisnis.

-Kepala Dinas Koperasi Usaha Kecil dan menengah Kota Tomohon Ir. Nova Rompas : kegiatan ini dilaksanakan selama 3 hari dari tanggal 20-22 November 2023. Diikuti oleh 44 Peserta usaha bidang souvenir se-Kota Tomohon. Tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan sumber daya manusia bagi para pelaku usaha di bidang souvenir di kota Tomohon yang lebih berkualitas dan berdaya saing baik di tingkat Nasional maupun internasional. -diikuti oleh Narasumber Bidang Souvenir Gian Mansa selaku manager GM ART dan para peserta Pelaku UMKM Bidang Souvenir

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *